Model Pembelajaran Berdiferensiasi Berbasis Nilai Karakter dalam Kearifan Lokal di Sekolah Dasar

Penulis :
Yanti Yandri Kusuma, S.E.,M.Pd, Prof. Dr. Hasnah Faizah AR., M.Hum., Prof. Dr.  Almasdi Syahza, SE.,MP., Dr.Neni Hermita,M.Pd., Dr.Sumarno, M.Pd.,M.Si., dan Dr. Gimin, M.Pd.

Tahun Terbit :
Juli 2023
Jumlah Halaman :
ii, 65 halaman
Ukuran Kertas : 
15,5 x 23 cm  (A5 UNESCO)
ISBN / No. Reg :
978-623-09-4468-0 (PDF)
978-623-09-4553-3

Deskripsi Buku :
Pembelajaran berdiferensiasi disebutkan pada modul Program Guru Penggerak (PGP) yaitu pembelajaran berdiferensiasi adalah proses atau filosofis untuk pengajaran efektif dengan memberikan beragam cara dengan memahami informasi baru untuk mendapatkan konten, mengolah, membangun dan menalar gagasan serta dapat mengembangkan produk, pendapat Nurdini pembelajaran berdiferensiasi merupakan pembelajaran mengakomodasi kebutuhan setiap siswa untuk memperoleh pengalaman belajar dan penguasaan konsep, sedangkan pendapat Kamal pembelajaran berdiferensiasi dapat meningkatkan hasil belajar siswa, Husni mengatakan Pembelajaran berdiferensiasi lebih cendrung kepada pembelajaran yang mengakomodir kekuatan dan kebutuhabn belajar siswa dengan strategi pemeblajaran yang Independen.

Dapatkan Buku ini di: